Cosrx, siapa si yang tidak kenal dengan brand asal Korea yang berfokus kepada perawatan kulit. Berbagai macam perawatan kulit yang dikeluarkan Cosrx selalu banyak diminati oleh warga Korea maupun berasal dari luar Korea.
Cosrx ini berdiri pada tahun 2014. Meski terbilang brand yang baru tapi Cosrx sukses membuktikan bahwa perawatan kulit yang mereka luncurkan itu benar - benar bagus dan banyak sekali yang suka dan cocok dengan pruduk Cosrx. Selain itu di tahun 2019 ini , Cosrx juga membuat academy dimana kita bisa belajar dan mendalami tentang step - step skincare , ingredients pada skincare, dan juga mengenal skincare yang cocok dengan jenis kulit kita.
Nah, baru - baru ini Cosrx keluarin produk baru yang kolaborasi bersama Youtuber asal Korea. Youtuber tersebut adalah Sunny Dahye. Aku sudah lama sekali nge-fans sama Sunny Eonni. Kolaborasi antara Cosrx dengan Sunny Eonni adalah produk Tone Up Cream yang diberi nama Sunny Snail Tone Up Cream. Tone Up Cream ini adalah kali pertama Cosrx buat dan yang paling kerennya lagi, Sunny Snail Tone Up Cream ini hanya esklusive dijual di Sociolla saja. Itu artinya kalau lauchingnya di Indonesia dan hanya bisa dibeli di Sociolla Indonesia.
Pada channel youtube Sunny Eonni dijelaskan mengenai perjalanan kolaborasinya bersama Cosrx hingga terbentuklah Sunny Snail Tone Up Cream. Selain itu Sunny Eonniepun juga menjelaskan tentang Sunny Snail Tone Up Cream ini apa, fungsinya untuk apa , keunggulan dari produk kolaborasinya ini apa. Aku sedikit cerita perjalananku membeli Sunny Snail Tone Up Cream. Setelah menonton Sunny Eonni dan ini padahal belum launching aku sudah menantikannya. Akhirnya saat sudah lauching, sepertinya tidak sampai 1 minggu sudah sold out guys. Disitu aku belum membelinya padahal sudah menantinya. Akhirnya aku menunggu restock lagi pastinya dan akhirnya tidak lama setelah itu restock dan ada free toner travel size kali ini jika membeli Sunny Snail Tone Up Cream.
Pada channel youtube Sunny Eonni dijelaskan mengenai perjalanan kolaborasinya bersama Cosrx hingga terbentuklah Sunny Snail Tone Up Cream. Selain itu Sunny Eonniepun juga menjelaskan tentang Sunny Snail Tone Up Cream ini apa, fungsinya untuk apa , keunggulan dari produk kolaborasinya ini apa. Aku sedikit cerita perjalananku membeli Sunny Snail Tone Up Cream. Setelah menonton Sunny Eonni dan ini padahal belum launching aku sudah menantikannya. Akhirnya saat sudah lauching, sepertinya tidak sampai 1 minggu sudah sold out guys. Disitu aku belum membelinya padahal sudah menantinya. Akhirnya aku menunggu restock lagi pastinya dan akhirnya tidak lama setelah itu restock dan ada free toner travel size kali ini jika membeli Sunny Snail Tone Up Cream.
Nah berhubung aku sudah mencoba Sunny Snail Tone Up Cream selama1 bulan, maka aku akan memberikan reviewku mengenai produk Sunny Snail Tone Up Cream dan worth it apa tidak membeli produk ini.
DETAIL INFORMATION
SUNNY SNAIL TONE UP CREAM
Netto : 50ml/ 1.69 FL.OZ
BPOM : NA26190105610
Memiliki box luar berwarna pink hologram dengan gambar matahari hologram. Menurutku kemasan luarnya tampak cukup mewah. Pada kemasan boxnya terdapat tulisann directions, caution, ingredients, distibution, BPOM dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Korea. Tidak hanya itu saja , pada bagian atas juga bertuliskan Cosrx X Sunny Dahye ( karena ini adalah kolaborasi dengan Sunny Eonni ).
Packaging dari Sunny Snail Tone Up Cream berbentuk botol pump berwarna baby pink dan tutupnya berwarna putih. Kemasannya sendiri juga ada gambar matahari sama seperti dosnya. Lalu pada kemasannya sendiri juga tertulis beberapa ingredients utama atau unggulan yang ada pada Sunny Snail Tone Up Cream dan juga expired date.
INGREDIENTS
WATER, BUTYLENE GLYCOL, ETHYEXYL METHOXY-CINNAMATE, CYCLOPENTASILOXANE, TITANIUM DIOXIDE ( CI 77891), GLYCERIN , ETHYEXYL SALICYLATE, CETYL ETHYLHEXANOATE, NIACINAMIDE, OCTYLDODECANOL, 1.2-HEXANEDIOL, DIETHYLAMINO HYDROXYBENZOYL HEXYL BENZOATE, TRICETEARETH - 4 PHOSPHATE, GLYCOL STEARATE, CETEARYL ALCOHOL, GLYCERYL STEARATE, PEG-100 STEARATE, PEG-2 STEARATE, POTASSIUM CETYL PHOSPHATE, HYDROXYETHYL ACRYLATE/ SODIUM ACRYLOYLDIMETHYL TAURATE COPOLYMER, STEARIC ACID, SODIUM ACRYLATE/ SODIUM ACRYLOYLDIMETHYL TAURATE COPOLYMER, PALMITIC ACID, PEG-10 DIMETHICONE, SNAIL SECRETION FILTRATE, SODIUM POLYACRYLATE, ALUMINUM HYDROXIDE, SYTHETIC FLUORPHLOGOPITE, ISOHEXADECANE, ETHYLHEXYL STEARATE, CAPRYLYL GLYCOL, POLYSORBATE 80, TRIETHOXYCAPRYLYLSILANE, ETHYLHEXYLGLYCERIN, SORBITAN OLEATE, DISODIUM EDTA, TRIDECETH-6, MYRISTIC ACID, ARACHIDIC ACID, LAURIC ACID, OLEIC ACID.
KLAIM
🌺 Dapat mencerahkan ( tone up ) warna kulit yang kusam.
🌺 Cocok digunakan untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitive, karena mengandung bahan - bahan alami.
🌺 Cocok digunakan untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitive, karena mengandung bahan - bahan alami.
🌺 Cocok digunakan untuk semua tone atau warna kulit ( light, medium, dark ).
🌺 Tidak meninggalkan kesan abu - abu atau grayish.
🌺 Sebagai pelembab karena ada kandungan snail filtrate.
🌺 Digunakan sebagai primer untuk tampilan wajah yang segar , cerah , dan flawless.
🌺 Melindungi kulit dari UVA/UVB dengan SPF 30 PA++
🌺 Hypoallegenic, Dermatologist tested, Cruelty Free, Parabens Free, Sulfate Free, Mineral Oil Free, Artificial Fragrance Free.
🌺 No White Cast dan Light Weight.
SWATHCES AND TEKSTURE
Cosrx Snail Tone Up Cream teksturnya krim berawarna putih. Tidak memiliki bau wangi , jadi bagi kalian yang tidak suka wangi - wangian ini sangat cocok untuk kalian coba. Sunny Snail Tone Up Cream saat diratakan cukup mudah, cepat menyatu dikulit dan lembut creamnya.
HASIL PEMAKAIAN
Setelah memakai Sunny Snail Tone Up Cream ini wajahku terlihat lebih sehat seperti orang - orang korea. Sunny Snail Tone Up Cream mudah diratakan ke seluruh wajah. Setelah diratakan wajahku menjadi cerah, terasa lebih lembab, dan glowing loh tanpa terkesan putih tidak natural.
HARGA
Rp 269.000 / pcs
Aku juga punya voucher diskon nih, jika teman - teman ingin membeli Sunny Snail Tone Up Cream akan mendapatkan potongan Rp 50.000 dengan memakai kode voucher aku "SBNLAJ8I ". Pembeliannya di Sociolla ya guys.
Jangan sampai lupa pakai ya , karena lumayan loh hanys bayar Rp 219.000 saja.
Oh ya, kode voucherku ini bisa di gunakan belanja apapun yang ada di sociolla, jadi tidak harus Sunny Snail Tone Up Cream saja ya. Minimal purchase Rp 250.000 sudah bisa pakai kode voucher dari aku.
KESIMPULAN
Plus [ + ]
❤ Teman - teman dapat lihat pada KLAIM
Minus [ - ]
💢Harga Sunny Snail Tone Up Cream menurutku kurang terjangkau di kalangan pelajar.
Overall, aku suka dengan Sunny Snail Tone Up Cream ini karena kulitku menjadi lebih cerah,lembab, glowing dan sehat , lalu ini bisa di jadikan suncream dengan kandungan SPF 30 PA ++. Cocok banget buat teman - teman yang mencari krim pencerah wajah berbahan alami. Tone Up Cream ini juga cocok untuk semua jenis kulit. Kalau teman - teman tanya aku bakal repurchase ini atau tidak, jawabannya adalah pasti repurchase karena memang sebagus itu. Wajahku biasanya cukup susah menemukan cream yang cocok dan sering kali saat aku pakai dengan lama menjadi gatel - gatel dimuka ku karena wajahku sensitive , tapi Sunny Snail Tone Up creamnya benar - benar tidak membuat wajahku gatal - gatal dengan pemakaian kurang lebih 10 jam dan aku hanya menggunakan Sunny Snail Tone Up Cream saja setiap hari di kantor. Pemakaian Sunny Snail Tone Up Cream ini bisa habis kurang lebih 2 bulan bila dipakai setiap hari atau tergantung pemakaiannya.
Sekian review dari aku. Semoga reviewku kali ini bisa membantu teman - teman yang ingin membeli Cosrx Sunny Snail Tone Up Cream atau bagi yang sedang mencari Tone Up Cream yang cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit yang sensitive dan berjerawat.
🌼THANK YOU FOR READING🌼
Aku suka banget tone up yang enggak ngabu dikulit. Tetapi menurutku harganya lumayan ya rib 🤣🤣
ReplyDeleteHarganya lumayan ya, tapi kalo klaimnya seperti itu mungkin juga bakalan worth it ya
ReplyDeletepengen banget cobain ini tapi masih belom juga ampe sekarang, ternyata menarik bgt nih produknya cosrx emang juara bgt
ReplyDeletePenasaran banget mau cobain tp harganya lumayan ya 😭
ReplyDeleteCOSRX memang sebagus itu ya produknya 😍 bener sih, jangankan buat pelajar.. untuk aku aja masih agak mahal hehe tapi worth lah dengan kualitasnya 😊
ReplyDeleteWah jadi pengen coba tone up cream nya ini deh. Cuma harganya aja yg agak mahal ya
ReplyDeleteAku suka bgt sm bentuk pumpnya jd creamnya bkalan ttep higienis dan ga boros
ReplyDeleteWaa kayaknya tone up yang ini ngga bikin wajah jadi abu2 yaa jd penasaran
ReplyDeleteKemasannya cantik banget deh si cosrx ini. Pengen nyobain jugaa
ReplyDeleteCosRX baru nyibain tonernya dan suka. Klo ada tone up begini jd pengen coba juga.
ReplyDeleteUntuk ukuran tone up cream emang lumayan pricey ya. Apalagi pengguna toneup cream biasanya pelajar
ReplyDeletekalau untuk kulit berminyak kaya aku pake ini bisa gak yaa?? tambah becek gak ya kak ?? hehehe
ReplyDeletekalau untuk kulit berminyak kaya aku pake ini bisa gak yaa?? tambah becek gak ya kak ?? hehehe
ReplyDeleteDenger juga ini dijual eksklusif di indonesia ya? Warnanya natural sih ya oke buat daily
ReplyDeleteagak pricy tapi aku suka banget packagingnya lucu, kalo hasilnya bagus sih bisa dipertimbangkan buat beli nih
ReplyDeleteMenarik banget pngen coba apalagi produknya bisa tone up cream gtu ya hhu tp sayang harganya gakuat😂♥️
ReplyDeleteTeracuni deh sma produk cosrx ini ya ampun 🥰
ReplyDeletewaaa emang daebak produk cosrx yang satu ini. review dari kakaknya juga lengkap banget. jadi penasaran pengen coba sendiri jugaaa 🥰🥰🥰
ReplyDeleteUwuu..dari dulu pengen cobain produk dari Cosrx ini tapi belum kesampean hehe.
ReplyDeleteIya bener kak, harganya mahal banget yaa 🤭 jadi mikir dulu nih kalo mau beli.. Tapi emang sii kualitasnya bagus banget ❤😍
ReplyDelete@maslahatul.ad